Monitoring dan Update Harga BAPOKMAS di Kecamatan BDR Seikijang

oleh
Settia

TOPIKMETRO.COM, PELALAWAN – Guna mengetahui secara langsung perkembagan harga Bahan Pokok Kebutuhan Masyarakat (BAPOKMAS) jelang memasuki Bulan Suci Ramadhan di Kecamatan Bandar Seikijang.
Polsek Bandar Seikijang Laksanakan Monitoring dan Update Harga Bahan Pokok Kebutuhan Masyarakat (BAPOKMAS) di Kecamatan Bandar Seikijang, pada Rabu 15 Februari 2023 sekira pukul 09.30 Wib.

Giat tersebut dipimpin oleh Kapolsek Bandar Seikijang yang diwakilkan oleh Kanit Samapta Polsek Bandar Seikijang IPDA YUDI MARTONO dan diikuti oleh Personil Polsek Bandar Seikijang serta Personil Babinsa 09/Langgam.

Settia

Dari hasil monitoring terupdate Harga Bapokmas di Kecamatan Bandar Seikijang sebagai berikut :

1.Beras Premium (1kg) : Rp 17.000
2.Beras Medium (1kg) : Rp 13.500
3.Kacang Kedelai (1kg) : Rp 15.000
4.Tepung Terigu (1kg) : Rp 11.000
5.Gula Pasir (1kg) : Rp 15.000
6.Minyak Goreng curah (1kg) : Rp 16.000
7.Daging Sapi kwalitas 1(1kg) : Rp 140.000
8.Daging sapi kwalitas 2 (1kg) : Rp 130.000
9.Daging Ayam Kampung (1kg) : Rp 45.000
10.Daging ayam Ras (1kg) : Rp 22.000
11.Telur ayam ras (Papan) : Rp 46.000
12.Cabe merah keriting (1kg) : Rp 50.000 (medan dan jawa)
13.Cabe rawit merah (1kg) : Rp 50.000
14.Cabe rawit hijau (1kg) : Rp 44.000
15.Bawang merah (1kg) : Rp 35.000
16.Bawang putih (1kg) : Rp 28.000
17.Ikan Teri (1kg) : Rp 110.000 – 150.000
18.Ikan gembung (1kg) : Rp 45.000
19.Ikan Nila (1kg) : Rp 45.000
20.Garam (Bks) : Rp 2.000
21.Gas LPG 3 kg / tabung : Rp 23.000.

Kapolsek Bandar Seikijang Mulian Dony SH mengatakan bahwa Kegiatan tersebut dilaksanakan bertujuan untuk mengetahui secara langsung perkembagan harga Bahan Pokok Kebutuhan Masyarakat (BAPOKMAS) jelang memasuki Bulan Suci Ramadhan di Kecamatan Bandar Seikijang.

Giat berakhir sekira pukul 10.50 Wib selama giat berlangsung situasi dalam keadaan aman terkendali. (*).

Settia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *